Cara Membuat dan Mengelola Blog

About

About

Blog Cara Niken diambil dari nama penulis blog ini sendiri yaitu "Niken" dengan nama lengkap asli Niken Dwi Ariani. Seorang penulis blog yang berusaha membagikan pengetahuan seputar blog berdasarkan dari pengalaman sendiri dan berbagai sumber informasi.
Niken Dwi Ariani
Foto Mbak Niken

Penulis sendiri adalah seorang mahasiswi jurusan matematika di salah satu universitas swasta di Kota Blitar. Tertarik dan awal mula membuat blog dibantu dan dipandu oleh kerabat dekat nya yang bernama Arik Suefendi. Siapa lagi kah dia? Suatu saat akan dibuatkan postingan khusus oleh penulis di blog ini :)

Setiap penulisan topik dan tema atau posting pada blog ini adalah tentang berbagai tutorial atau panduan membuat blog, mendesign blog atau mempercantik blog, menulis artikel di blog, dan lain-lain sampai dengan cara memanfaatkan blog sebagai sumber penghasilan uang. Penasaran?

Ikuti terus update posting atau postingan terbaru dari blog ini, agar Anda juga bisa membuat blog sendiri serta mendapatkan penghasilan uang dari blog Anda sendiri. Segala sesuatu bisa kita lakukan jika kita mau membiasakan. Kegagalan pasti akan kita temukan sebelum kita menemukan keberhasilan. Salam.

No comments:

Post a Comment